More

    Cara Buat Receiptify Cek Lagu Favorit Di Spotify

    Spotify memang menjadi salah satu platform yang seru untuk bisa kalian coba eksplore musik yang kalian suka tentunya Seperti berikut ini kalian juga bisa mengetahui tentang Cara Buat Receiptify Cek Lagu Favorit Di Spotify, ingin tau seperti apa pembahasannya langsung saja kalian lihat kali ini.

    Memang seperti yang diketahui juga di platform Spotify kalian bisa untuk mencari berbagai macam lagu yang dapat diputar kapan dan dimana saja. Selain itu juga ada banyak situs yang trend dan viral dimana kalian pengguna Spotify tentunya tidak mau ketinggalan untuk bisa mencobanya.

    Jadi kali ini di artikel kalian bisa mengetahui juga tentang pembahasan mengenai cara membuat Receiptify untuk bisa lihat musik favorit kalian di Spotify. Ingin tau seperti apa langsung saja kalian lihat kali ini pembahasannya untuk bisa mengetahui cara yang bisa kalian coba..

    Cara Buat Receiptify Cek Lagu Favorit Di Spotify

    Receiptify merupakan salah satu website yang dimana kalian bisa untuk mengetahui trek lagu apa yang sering kalian putar di Spotify dan nantinya akan terlihat berupa struk belanja. Menarik memang untuk hal tersebut bisa kalian coba, maka dari itu berikut ini ada cara yang bisa kalian coba:

    1. Buka situs web Receiptify
    2. Di halaman awal, pilih opsi “Log in with Spotify” dan masuk menggunakan akun Spotify kalian.
    3. Setelah masuk ke akun Spotify, pilih menu “Setuju” untuk memberikan Receiptify akses ke data-data di akun Spotify kamu.
    4. Setelah akun terhubung, Receiptify akan secara otomatis menampilkan sebuah struk dengan detail 10 lagu yang paling sering diputar oleh pengguna.
    5. Untuk menyimpan gambar struk, pilih opsi “Download Image”. Tunggu sebentar sampai proses download selesai.

    Untuk penampilan dari struk tersebut nantinya kalian bisa untuk edit sesuai dengan kalian inginkan. Mulai dari banyaknya lagu, font yang digunakan, artist siapa yang sering diputar dan masih ada banyak yang lainnya pastinya sangat menarik untuk dicoba.

    Kalian tentunya dengan gambar yang di download tersebut maka nantinya bisa di share di sosial media yang kalian miliki. Pastinya memang sangat menarik untuk bisa kalian coba lakukan untuk salah satu tren tersebut tentunya bagi pengguna Spotify kali ini.

    Selain itu ada beberapa fitur juga yang menarik untuk bisa kalian lakukan nantinya. Maka dari itu bagi kalian yang ingin mencobanya bisa langsung saja cari situs tersebut, sehingga kalian bisa mengetahui lagu apa saja yang menjadi favorit kalian.

    Dengan sedikit informasi tersebut tentunya kalian pengguna dari Spotify kali ini dapat mengetahui seperti apa Receiptify tersebut. Kalian bisa langsung membuatnya dan kalian bisa untuk mendapatkan list lagu yang favorit/

    Itulah tadi sudah kita jelaskan mengenai seperti apa cara untuk membuat Receiptify dalam melihat list lagu favorit di Spotify kali ini. Tentu dengan begitu kalian bisa mengerti dan gimana menurut kalian tentang pembahasan yang diberikan kali ini?

    Latest articles

    Related articles